Ticker

6/recent/ticker-posts

Negara yang Menggunakan Bahasa Mandarin, Selain Tiongkok

negara yang menggunakan bahasa mandarin selain tiongkok
source: elshinta.com

Salah satu fakta yang menarik adalah bahasa Mandarin sudah digunakan oleh hampir 1,4 miliar orang di seluruh dunia. Bahkan, bahasa ini sudah berimigrasi ke lebih dari 30 negara. Makanya, tidak heran jika kini banyak orang yang membutuhkan penerjemah bahasa Mandarin tersumpah untuk memudahkan urusannya di negara tujuan yang mengunakan bahasa tersebut.

Sebuah bahasa memang bisa terpakai di beberapa negara. Tidak hanya Tiongkok, bahasa Mandarin juga sudah menjadi bahasa resmi di negara lain. Penasaran negara apa sajakah itu? Yuk, simak pembahasannya berikut ini!

Taiwan

Bahasa Mandarin menjadi bahasa resmi di negara Taiwan. Taiwan menggunakan bahasa Mandarin yang standar. 

Awalnya, bahasa Mandarin adalah media pengajaran yang sudah tersetujui secara resmi di lembaga pendidikan yang berada di Taiwan. Kejadian ini sudah ada sejak sekitar tahun 1940.

Hong Kong

Hong Kong menjadi negara dengan daerah otonomi yang terletak pada bagian tenggara Tiongkok, tepatnya berada di Sungai Mutiara dan Laut Tiongkok. Perkembangan yang terjadi di Hong ini sebagai perkembangan yang sangat ekspansif dan angka kepadatan penduduknya juga pada tingkat yang tinggi.

Mayoritas penduduk yang tinggal di Hong Kong berkomunikasi menggunakan bahasa Kanton. Akan tetapi, saat ini bahasa Mandarin telah menyebar luas di negara ini.

Singapura

Singapura menjadi negara yang terkenal dengan masyarakat yang mempunyai sifat multi bahasa. Bahasa Inggris adalah bahasa yang mayoritas orang gunakan di negara kecil ini, tetapi bahasa yang juga banyak penduduknya gunakan adalah bahasa Mandarin.

Sejak tahun 1969, penduduk Tionghoa Singapura telah memakai aksara China sederhana untuk menulis. Nyatanya, bahasa asing ini menjadi bahasa kedua yang paling banyak penduduknya gunakan.

Terdapat sekitar 35 persen dari 5,7 juta penduduk menggunakan bahasa Mandarin sebagai bahasan pertama dan selebihnya memakainya sebagai bahasa kedua. Beberapa dialek Mandarin dan bahasa Tionghoa lainnya seperti Teochew, Hokkien, dan Kanton juga lazim penduduk Singapura gunakan.

Itulah beberapa negara yang menggunakan bahasa Mandarin untuk berkomunikasi. Sebenarnya, masih banyak lagi negara yang menggunakan bahasa Mandarin, tetapi tidak semasif ketiga negara di atas.

Meskipun beberapa negara menjadikan bahasa Mandarin sebagai bahasa kedua mereka, namun tidak menutup kemungkinan jika ada perguruan tinggi atau perusahaan yang menjadikan bahasa Mandarin sebagai salah satu syarat perdaftaran maupun syarat menjalin kerja sama.

Oleh sebab itu, tidak ada salahnya kamu menghubungi Kantor Penerjemah Tersumpah guna membantumu menerjemahkan dokumen penting untuk kebutuhan karier maupun pendidikan di luar negeri.

Tenang saja, jasa yang telah beroperasi sejak tahun 2012 ini sudah bersertifikat resmi sehingga kinerja tim profesionalnya tak perlu kamu ragukan lagi. Untuk informasi lebih lengkap mengenai jasa penerjemah bahasa Mandarin tersumpah ini, silahkan kunjungi kantorpenerjemahtersumpah.com. Semoga bermanfaat!

Posting Komentar

0 Komentar